Yang Terkasih

31 Jul 2012

via tumblr


Aku terlahir dari sastra
Kedua orangtuaku mengawinkan sajak dan aksara yang mereka miliki
Lalu hadirlah aku dengan segala puisiku

Sedari kecil aku bergelut dengan Yang Terkasih dari paman Chairil
Bermain dengan prosa dan menikmati tiap lekuk metaforanya

Lalu aku bertumbuh besar
Belajar mengenai hidup dalam lingkup rima

Sewaktu senja aku bertemu denganmu
Lelaki baja yang tak mengenal kata dan rasa
Yang sedang melempar tanya pada semilir angin September

Tak sengaja pandangan kita bertemu
Pancaran malam Desember kental terasa didalamnya
Menguraikan peluh kerja keras untuk masa depan

Ada yang salah akan penglihatanmu padaku sore itu
Tatapan menghujam penuh tuntutan akanku

Terselip cemooh dibalik kedipan matamu
Akan setiap tarikan garis dari penaku

Terlontar banyak sekali kalimat pembenaraan atas apa yang telah kau pelajari dan yang tidak ku ketahui sama sekali

Lama aku menarik nafas lalu kehembuskan tegas depanmu
Kubilang
Hanya karena aku berpuisi lantas kau menilaiku sebagai pemimpi
Hanya karena aku beranalogi lantas kau menyebutku pemilih
Bukan berarti karena aku menulis lantas aku melupakan hari ini
Karena kita tidak membaca buku yang sama
Lantas jangan heran bila kita tidak memiliki isi kepala yang sejajar




Lalu kau pergi
Merobek surat berisi aku

Kau lihat itu?
Karena dalam marahkupun aku tetap menganalogikanmu dengan bunga
Bahkan ketika aku ingin memakimupun ku sebut kau dengan yang terkasih

One Eye

23 Jul 2012


photo taken by me



7 Juni 2012, Tangkuban Perahu-Bandung

So i have a feeling to you about a year. I won't tell you cause i afraid that you gonna ignore me. But see now, i regret it. You just in relationship with someone i know. I know, i must be more brave when the first time i realize that i love you...so much.

If I Die Young

22 Jul 2012


via tumblr

If I die young, bury me in satinLay me down on a bed of rosesSink me in the river at dawnSend me away with the words of a love song
 There's a boy here in town, says he'll love me forever
Who would have thought forever could be severed byThe sharp knife of a short lifeWell, I've just enough time
Oh I guess I've just enough time to realizeTo realize that if I die youngThere's a boy here in town, says he'll love me forever
Forever....forever..

12 Jul 2012

Lalu apa yang membuatmu sebegitu penasarannya akanku?

Self back home

11 Jul 2012

Is that you i see under the umbrella?
Hanging on one wish
About something that you ever seen before

Is that you i hear on the corner of this street?
Whispering one name
Over and over again

I know it's you
It's always about you
Trying act like stone

But you don't, baby

You better drive your self back home, because all you need is there.
 
FREE BLOGGER TEMPLATE BY DESIGNER BLOGS